Pada kesempatan ini saya mau berbagi tentang pengalaman saya mengerjakan laporan BOS di MTs Nurul Huda.. baiklah..
Pekerjaan membuat laporan triwulan sebetulnya adalah pekerjaan yang sangat rumit, tetapi apabila dikerjakan dengan teliti sebetulnya ngga ribet-ribet amat sih...
Laporan ini saya kerjakan selesai sekitar 3-4 hari masa kerja, belum lagi mengumpulkan tanda bukti berupa BON atau kwitansi pembelanjaan.. pada prakteknya laporan ini saya mengerjakannya lebih di dominasi oleh honor bulanan pegawai atau guru di madrasah kami, ditambah dengan biaya layanan dan jasa listrik untuk 3 bulan terakhir (bulan Juli, Agustus, September) 2015.
untuk melihat hasil pekerjaan saya silahkan download filenya dibawah ini.. file ini apa adanya.. silahkan di edit sendiri.. dan telusuri satu persatu, kalau ada hal-hal yang kurang dipahami silah bertanya.
Download file nya disini " file berbentuk rar terdapat di dalam nya word excel"
Bila ada yang mau bertanya silahkan berkomentar dibawah
No comments:
Post a Comment